/*------------------------- ------------------------------------------------ */

Thursday, July 19, 2007

INDONESIAKU...


Indonesia kalah, sedih2... :( !! selamat tinggal Piala Asia.


Indonesia kalah 1-0 dengan Korsel, dengan hasil akhir yg menyedihkan Indonesia tetap yg terbaik, karena mengingat lawannya Korsel, negara langganan Piala Dunia. menurutku hasil yg dicapai saat ini sudah bagus tidak menyecewakan, ajungan 2 jempol untuk Indonesia. Dengan hasil yg dicapai saat ini Indonesia menempati peringkat ke 3 di klasemen grup D, dengan itu Indonesia tidak akan melangkah kebabak berikutnya.

Lihat KLasemen Grup D

Grup D
Pos Tim Main M S K GM GK Nilai
1.Saudi Arabia3
2
107
27
2.Korsel
3
11
1334
3.Indonesia
3
102
34
3
4.Bahrain
3
2
0
13
7
3

Dalam pertandingan kemarin ada sosok baru yg di turunkan oleh Ivan Kolev, yaitu Markus Horison Ririhena yg bertugas sebagai kiper yg menggantikan Yanndri Christian Pitoy, permainannya sangat bagus, Pemain debutan timnas tersebut bermain cemerlang. Tercatat sembilan kali kiper PSMS itu menyelamatkan gawang Indonesia dari serangan bomber-bomber Korsel. Markus juga berani maju ke depan untuk meredam umpan crossing bahaya dari Ksatria Taeguk. "Sejak awal saya memang mendapat instruksi untuk maju," aku kiper berusia 26 tahun tersebut usai pertandingan.


Timnas Indonesia harus puas terhenti di babak penyisihan grup Piala Asia 2007. Meski demikian, performa Ponaryo Astaman dkk mendapat seabrek pujian dari publik nasional. Skuad Merah Putih ternyata mampu mengimbangi permainan level tinggi tim-tim terbaik Asia. Tentu, penampilan gemilang Timnas Indonesia itu tak lepas dari kontribusi pelatih Ivan Venkov Kolev.


Untuk Timnas Indonesia Maju terus Pantang Menyerah... Masa depanmu Cerah !!

Labels:

0 Comments:

Post a Comment

<< Home

Copyright © 2006 - 2007 Blog ARies